Objek Wisata Ngarai Sianok Di Daerah Padang Panjang
Objek Wisata Ngarai Sianok Di Daerah Padang Panjang merupakan tempat pariwisata yang berlokasi di daerah kota bukittinggi kabupaten agam sumatera Barat. Ngarai sianok merupakan sebuah lembah yang sangat ngeri sekali tempatnya, dahulu kabarnya orang-orang sering tempat bunuh diri diolasi itu. Tapi sekarang ngarai sianok sudah mulai kembali ditambah lagi tempat wisatanya dengan jenjang seribu. Dahulu hanya ada panorama saja namun sekarang panorama dengan ngarai sianok disatukan dengan jenjang seribu yang sangat indah sekali pemandangannya.Di ngrai sianok biaya masuk hanya sekitar Rp .5.000/orang tentunya sangatlah murah sekali dan hampir sama biaya masuk dengan kebun binatang yang berada di daerah tembok bukittinggi juga. Disini ada beberapa contoh gambar yang diambil di ngarai sianok.
Nah dari tiga foto diatas dapat kita nikmati betapa indahnya alam minang kabau ini. Yang hutan nya masih sangat alami dan sangat sejuk sekali apalagi dipagi hari. Kota bukittinggi merupakan kota yang sangat bersih sekali dan kota yang sangat indah. Jadi jika ada keluarga atau teman-teman yang ingin jalan-jalan ke bukit tinggi ini lah salah satu wisata alam yang sering dikunjungi oleh orang-orang luar bukit tinggi. Silahkan bersenang-senang menikmati indah nya alam minang kabau, alamanya urang awak yang saiyo.
Baiklah sahabat pembaca itu sedikit review saya mengenai pariwisata kota bukit tinggi salah satu wisata kota yang ada di sumatra barat dan masih banyak lagi yang akan di review wisata-wisata lainnya. seperti lembah harau yang ada di payakumbuh, kebun binatang dibukittinggi lagi dan sebagainya, silahkan pantau terus blog ini tentang update review tetntang pariwista sumatera barat ini. Terimakasih telah membaca tentang Objek Wisata Ngarai Sianok Di Daerah Padang Panjang
Ikuti @CfDownload Tweet
Comments :
0 komentar to “Objek Wisata Ngarai Sianok Di Daerah Padang Panjang”
Post a Comment
Sahabat Pembaca Yang Saya Sayangi, Mohon Tinggalkan Komentarnya ya...
Tinggalkan Pendapat, Saran Dan Motivasi Buat Penulis
::.Terimakasih Sebelumnya.::
Wisata Manakah Yang Belum Sahabat Kunjungi ?
Jangan Lupa Like ya FansPage Facebook Kami Ini :)